Jumat, 06 Agustus 2010

Menambah Penghasilan Dollar Dari Ziddu


 Mungkin para blogger mania sudah mengenal sekali dengan Ziddu program. Ziddu adalah penyedia jasa free file hosting yang dapat menyimpan konten elektronik (seperti teks, gambar, suara dan video). Layanan ini juga tersedia di lebih dari 10 bahasa.
Salah satu keuntungan terbesar adalah bahwa Ziddu adalah 100% layanan gratis untuk semua pengguna internet tanpa pengecualian. Dengan demikian, pendaftaran ke situs web dan penggunaan semua layanan yang termasuk di dalamnya benar-benar gratis. Yang lebih menarik, Ziddu masih membayar semua membernya, tentu saja ini semua keuntungan untuk kita.

Kok bisa ?apa enggak scam ?kenapa mereka mau membayar membernya ?apa mereka tidak rugi ?jawabnya tentu saja tidak, karena ini semua pekerjaan yang saling menguntungkan, Ziddu memasang iklan di websitenya dan mereka mendapat bayaran dari penerbit iklan tersebut. Agar iklannya banyak yang mengunjungi, jadi Ziddu membayar setiap membernya. Sobat semua sudah faham kan ?Jika ada sesuatu pikiran negatif pada penggunaan website ini mulailah berfikiran terbuka.

Nah, untuk pembayarannya setiap file yang didownload dengan unique visitor kita mendapatkan $ 0.001 / file. Bayangin jika kita memiliki 100 file dan didownload oleh 10 unique visitor tiap hari, kita akan mendapatkan $ 1.00 / hari. Kemudian Ziddu juga memberikan komisi $ 0.10 setiap kali kita berhasil mengajak seseorang untuk gabung dengan ziddu melalui program afiliasinya.
Okelah kalau begitu langsung saja ke TKP dan berikut langkah-langkahnya :

1. Silahkan membuka websitenya klik disini
2. Muncul form pendaftaran dan isi form tersebut
            Name : Diisi nama sobat
            Email : Email sobat
            Password : Password sobat
            Confirm Password : ulangi penulisan Password
            Verification Code : tulis kode disampingnya
             box : I Agree = kasih tanda centang (klik)
            Lalu Pilih Submit
            Buka email sobat lalu aktifkan dengan cara menge klik linknya
3. Setelah selesai, anda tinggal login Ke account anda (user login menggunakan email dan password)
4. Setelah login anda tinggal milih, file-file mana yang mau di upload
Pilih Browse : (untuk mencari file yg mau di upload)
Multiple Files Upload : sekali proses upload bisa sampai 10 file, lalu pilih Upload
Tunggu (lamanya upload tergantung besar /kecilnya file yg di Upload dan koneksi internet anda)
5. Setelah upload akan muncul file yang siap download, bisa di share ke temen lewat email ataupun pasang di blog anda.

Setelah account anda mencapai $10 Anda sudah bisa minta bayaran via Paypal  dan bisa ditukarkan ke Bank lokal /BCA/Mandiri/dll. Bagi yang belum mempunyai  akauan paypal daftar gratis disini dan cara VCC bisa sobat lakukan dengan mudah yang bisa sobat dapatkan panduannya di postingan saya sebelumnya.

Related Posts by Categories



1 komentar:

Ingin meningkatkan traffic pengunjung dan popularity web anda secara cepat dan tak terbatas...? Serahkan pada saya..., Saya akan melakukannya untuk anda GRATIS...! Klik disini-1 dan disini-2

MEMBER